Memasak Makanan Sehat untuk Idul Adha

posting_iduladha copyHari raya Idul Adha atau biasa disebut sebagai hari raya Idul Qurban biasa dikaitkan dengan masakan-masakan yang berhubungan dengan daging kambing, daging domba atau daging sapi. Masakan daging tersebut biasanya dimasak dengan santan atau dibakar. Tidak dipungkiri, masakan daging tersebut memang terasa lezat, apalagi disantap bersama dengan keluarga. Di sisi lain, masakan lezat yang berasal dari daging tersebut ternyata sarat akan lemak dan kolesterol.Continue Reading